KONTRAS.CO.ID – Dinas Pertanian dan Perikanan Kotamobagu mulai menyalurkan kartu tani. Hari ini, giliran kartu…
Dapatkan Pupuk Bersubsidi, Ditankan Kotamobagu Imbau Petani Mendaftar Kartu Tani
Kementerian Pertanian (Kementan) telah meluncurkan Kartu Tani guna meningkatkan kesejahteraan petani. Kartu tani merupakan kartu debit seperti kartu Anjungan Tunai Mandiri (ATM).