Pemerintah Indonesia akan mendistribusikan vaksin covid-19 sebanyak 1 juta dosis pada tahap awal.
Berita Terbaru
200 Pelaku UMKM Dilatih Tingkatkan Produktifitas di Tengah Wabah Pandemi Covid-19
Sebanyak 200 pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kotamobagu, mendapat pelatihan dari Dinas Perdagangan Koperasi dan UKM (Disperdagkop-UKM), dalam rangka penguatan dan peningkatan produktifitas di tengah mewabahnya virus corona, covid-19.
Pemulihan Ekonomi di Tengah Pandemi Covid-19, DKP Akan Salurkan Bantuan Bagi Kelompok Dasawisma
Dalam rangka pemulihan ekonomi nasional di tengah pandemi covid-19 di Kotamobagu, Pemerintah Kotamobagu melalui Dinas Ketahanan Pangan (DKP) akan kembali menyalurkan bantuan kepada 10 kelompok Dasawisma.
Laporan Akhir Revisi Perda Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kotamobagu Dibahas
Dalam rencana tata ruang wilayah Kotamobagu tahun 2014-2034 sudah tidak sesuai lagi dengan kondisi eksisting yang ada saat ini selanjutnya sinergitas terhadap pelaksanaan kebijakan pemanfaatan ruang lintas sektoral melalui pelaksanaan pembangunan daerah yang terintegrasi dalam RTRW nasional, provinsi dan kabupaten/kota.
Spesialis Pembobol Rumah Berhasil Diamankan Polsek Modayag
Unit Reserse Kriminal Polsek Modayag yang dipimpin Kanit Reskrim IPDA Christian Melale L, berhasil menangkap tersangka spesialis pembobol rumah di Desa Liberia.
Jika Esok Adalah Hari Ini
Nak, Jika ibu menjadi takut
Lalu siapa yang akan mengajarimu
Tentang keberanian?
Kasus Covid-19 Meningkat di Tengah Perhelatan Pilkada Serentak Sulawesi Utara
Perkembangan kasus terkonfirmasi Covid-19 sepanjang bulan November 2020 di daerah yang menggelar Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Sulawesi Utara (Sulut), menarik ditelisik. Selain Sulut yang menggelar Pilkada Gubernur-Wakil Gubernur pada 9 Desember 2020, ada 8 kabupaten dan kota di Sulut yang turut menggelar Pilkada Bupati – Wakil Bupati dan Pilkada Wali Kota – Wakil Wali Kota.
Retribusi Instalasi Pengelolaan Air Sumbang PAD Sebesar Rp220 Juta
Menjelang akhir tahun 2020, realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD), bidang Cipta Karya, Dinas PUPR Kotamobagu capai 100 persen. Itu bersumber dari retribusi instalasi pengelolaan air yang mampu menyumbang PAD sebesar Rp220 Juta.
Humas Polri Gelar Workshop Manajemen Media Pilkada Ciptakan Kamtibmas Kondusif
Kadiv Humas Polri Irjen Pol Argo Yuwono mengatakan, kegiatan workshop ini untuk mempersiapkan Pilkada serentak 2020 dengan melihat sudut pandang yang diberikan para narasumber berikut konsolidasi Divisi Humas jajaran dalam penggunaan manajemen media secara tepat.
Semiotika
Kubiarkan komunikasi kita melampaui semiotika. Tentu saja karna ini merawat emosi dan mumupuk sensasi.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.