Dana bantuan program Anak Asuh Kotamobagu segera disalurkan ke penerima.
Penerima Bantuan Anak Asuh Kotamobagu Mulai Didata
Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu melalui Dinas Pendidikan (Disdik), mulai lakukan pendataan penerima bantuan beasiswa anak asuh yang dialokasikan melalui Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun 2021.
Pendataan itu dimulai sejak beberapa hari lalu.