Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Kotamobagu, selama satu semester ini, menerima 63 laporan kekerasan terhadap perempuan dan anak.
Kotamobagu
DPP Kotamobagu Siapkan Tim Pengawasan Hewan Qurban
Jelang Hari Raya Idul Adha 1442 Hijriyah, Dinas Pertanian dan Perikanan (DPP) Kotamobagu terus melakukan pengawasan serta pemeriksaan kesehatan hewan kurban.
Manfaatkan Peluang, Yasti Buka Usaha Kuliner Khas Makassar di Kotamobagu
Indonesia dikenal sebagai negara multi kultural yang dengan berbagai etnis dan budaya tentunya membuat khasanah kuliner nusatara juga beragam.
Disdik Kotamobagu Kembali Terapkan Belajar Daring
Menindak lanjuti Surat Edaran (SE) Wali Kota Kotamobagu nomor 128/W-KK/VII/2021, tentang Antisipasi Peningkatan Kasus COVID-19 di Kota Kotamobagu tahun 2021, Dinas Pendidikan (Disdik) Kotamobagu kembali memberlakukan sistim belajar Daring.
Uji Kendaraan Ditargetkan Raup PAD Rp 169 Juta
Dinas Perhubungan Kotamobagu melalui Unit Pengujian Kendaraan Bermotor menargetkan Rp 169 juta Pendapatan Asli Daerah (PAD) tahun 2021.
Buka Bisnis Kerupuk, Joan Raup Omzet Hingga Rp 2 Juta Dalam Sehari
Bisnis supplier kerupuk di Kotamobagu bisa dikatakan sangat berpotensi menghasilkan keuntungan yang bombastis. Karena menjadi supplier kerupuk memiliki prospek yang bagus dalam jangka panjang.
Pemkot Kotamobagu Layangkan Teguran ke Aparat Kelurahan Matali
Terkait miskomunikasi waktu pemberlakuan Pelaksanaan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) berbasis mikro di Kelurahan Matali, Jumat (9/7/2021) malam, langsung mendapat respon dari Pemerintah Kota Kotamobagu.
Kasus Covid di Sulut Meningkat, Kotamobagu Akan Terapkan PPKM
Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) telah mengeluarkan surat edaran (SE) terkait Pelaksanaan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). Hal ini disebabkan melonjaknya kasus covid-19 di Sulut.
Dalam Sehari, Dinkes Kotamobagu Targetkan 100 Orang Divaksin
Vaksinasi massal bagi warga masyarakat di wilayah Kota Kotamobagu masih terus bergulir. Adapun jadwal pelaksanaan vaksinasi itu sendiri dibagi di setiap desa dan kelurahan oleh Dinas Kesehatan (Dinkes) daerah setempat.
Disdik Kotamobagu Belum Izinkan PTM di Sekolah
Dinas Pendidikan (Disdik) belum memberikan izin pelaksanaan kegiatan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) bagi Sekolah yang ada di Kota Kotamobagu.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
