Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim), telah menerima dua laporan kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) pada tahun ini.
DP3A
Wali Kota Minta DP3A Maksimalkan Capaian Indikator Meski Anggaran Terbatas
Rangkaian kunjungan kerja (Kunker) Wali Kota Kotamobagu Tatong Bara, di Kantor-kantor Organisasi Perangkat Daerah (OPD) hingga kini masih terus berlangsung.
DP3A Kotamobagu Lakukan Trauma Healing bagi Anak-anak Korban Kebakaran di Kotobangon
Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kotamobagu, mengambil langkah cepat dengan melaksanakan trauma healing khususnya bagi anak-anak korban kebakaran di Kelurahan Kotobangon, Kecamatan Kotamobagu Timur.
Hingga Juli, 63 Kasus Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak Terjadi di Kotamobagu
Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Kotamobagu, selama satu semester ini, menerima 63 laporan kekerasan terhadap perempuan dan anak.
Libatkan Advokat, DP3A Dampingi Kasus Bullying Anak di Bawah Umur
Kasus pembulian terhadap HM (17) oleh sekumpulan anak remaja yang juga masih di bawah umur, mendapat pendampingan dari Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kotamobagu.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.