Menu

Mode Gelap

Kotamobagu

Pj. Wali Kota Asripan Nani Terima Kunjungan Pastor dan Pengurus DPP Kotamobagu


13 Nov 2023 19:50 WITA·


					Pj. Wali Kota Asripan Nani Terima Kunjungan Pastor dan Pengurus DPP Kotamobagu Perbesar

KONTRAS.CO.ID – Pj. Wali Kota Kotamobagu, Asripan Nani, menerima kunjungan Pastor Paroki Kristus Raja Kotamobagu, Pastor Oktorius Thomas Eky Lalio, Pr dan pengurus Dewan Pastoral Paroki (DPP) serta Panitia Pesta Pelindung Paroki Kristus Raja Kotamobagu.

Pj. Wali Kota Asripan Nani menerima kunjungan itu di ruang kerjanya, pada Senin 13 November 2023.

Asisten 1 Pemerintah Kota Kotamobagu, Nasli Paputungan, mengungkapkan, pihak DPP melakukan kunjungan dalam rangka rencana kegiatan Pesta Paroki Kristus Raja Kotamobagu.

“Wali Kota menerima kunjungan Pastor Paroki Kristus Raja Kotamobagu, Pastor Oktorius Thomas Eky Lalio Pr, yang didampingi pengurus Dewan Pastoral Paroki Kristus Raja Kotamobagu serta panitia pelaksana Pesta Pelindung Paroki Kristus Raja Kotamobagu, dimana pada kesempatan tersebut disampaikan rencana pelaksanaan Pesta Pelindung Paroki Kristus Raja Kotamobagu dan syukuran atas penerimaan Sakramen Krisma kepada lebih dari 100 Umat Katolik Paroki Kristus Raja Kotamobagu yang akan dilaksanakan pada hari Minggu 26 November 2023 mendatang,” ujar Nasli.

Turut hadir, Asisten 1 Pemerintah Kota Kotamobagu, Nasli Paputungan, Asisten III Pemerintah Kota Kotamobagu., Moch. Agung Adati, Ketua Dewan Pastoral Paroki/DPP Bidang 1, Ketua DPP Bidang 2, Ketua DPP Bidang 3, Ketua Kaum Bapak Katolik / KBP Paroki, Ketua Panitia Pesta Pelindung Paroki, Sekretaris Panitia Pesta Pelindung Paroki.

Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

RSUD Kotamobagu Siap Sukseskan Visi-Misi Wali Kota Weny Gaib dan Wawali Rendy Mangkat

10 Maret 2025 - 22:01 WITA

Polres Kotamobagu Amankan 68 Tabung LPG 3Kg Ilegal, Dugaan Penimbunan Rugikan Masyarakat

10 Maret 2025 - 21:46 WITA

Wali Kota Kotamobagu dr. Weny Gaib Pimpin Apel ASN, Tegaskan Lima Misi Strategis untuk Kemajuan Daerah

10 Maret 2025 - 21:45 WITA

Wakili Wali Kota Weny Gaib, Asisten III Pemkot Kotamobagu Buka Kotamobagu Ramadhan Fest 2025

9 Maret 2025 - 23:00 WITA

Pemkot Apresiasi Kegiatan Festival Ramadan Pegadaian, Beri Edukasi dan Syiar Islam Bagi Anak-anak

9 Maret 2025 - 22:54 WITA

Beri Solusi Pembiayaan JCH, Pegadaian dan Kemenag Kotamobagu Gelar Talkshow Emas dan Buka Puasa Bersama

7 Maret 2025 - 22:16 WITA

Trending di Kotamobagu