Menu

Mode Gelap

Kotamobagu

Penyerahan SK CPNS dan PNS Kotamobagu Terapkan Protokol Kesehatan


4 Jan 2021 13:17 WITAยท


					Penyerahan SK CPNS dan PNS Kotamobagu Terapkan Protokol Kesehatan Perbesar

KOTAMOBAGU, KONTRAS MEDIA – Penyerahan Surat Keputusan (SK) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) formasi 2018 dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) formasi 2019 Kotamobagu, Senin (4/01/2021) tak abai protokol kesehatan.

Untuk mencegah terjadi kerumunan, SK diserahkan di masing-masing Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pemerintah Kotamobagu.

Protokol kesehatan tetap diwajibkan bagi seluruh aparatur.

Seperti penyerahan SK di Kantor Kecamatan Kotamobagu Selatan. Yang hadir, wajib memakai masker dan berbaris berjarak.

Selain itu, mencuci tangan juga dilakukan sebelum memasuki area kantor.

“Pelaksanaan apel kerja perdana dan penyerahan SK ini kami laksanakan dengan menerapkan protokol kesehatan,” ujar Camat Kotamobagu Selatan, Dedi Mamonto.

Sementara itu, Sekretaris Daerah Kotamobagu, Sande Dodo, menegaskan agar seluruh aparatur di Pemerintah Kotamobagu untuk memberikan contoh kepada masyarakat tentang penerapan protokol kesehatan.

“Jangan abai. Selalu perhatikan protokol kesehatan di mana saja. Sebagai ASN, harus memberikan edukasi ke masyarakat untuk taat protokol kesehatan dengan langkah 3M, yakni mencuci tangan, memakai masker dan menjaga jarak,” imbau Sande.

Baca Berita Lainnya :  Persiapan HUT Kotamobagu Dibahas
Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Pasar Murah Pemkot Kotamobagu Hadirkan Sembako Super Hemat, Tekan Inflasi Jelang Natal dan Tahun Baru

10 Desember 2024 - 20:53 WITA

Pj Wali Kota Kotamobagu Terima 3 Anugerah Mapalus Pendidikan 2024

5 Desember 2024 - 17:40 WITA

Pj Wali Kota Hadiri Bimtek Table Manner yang Digelar TP-PKK Kotamobagu

2 Desember 2024 - 21:18 WITA

Sekda Kotamobagu Buka Bimtek Kader Kesehatan Desa, Fokus Penanganan Stunting

29 November 2024 - 23:00 WITA

Pj Wali Kota Abdullah Mokoginta Pimpin Upacara Peringatan HGN dan HUT ke-79 PGRI

29 November 2024 - 14:26 WITA

Pj Wali Kota Abdullah Mokoginta Buka Rakor TP-PKK se-Kotamobagu

28 November 2024 - 16:43 WITA

Trending di Kotamobagu