Menu

Mode Gelap

Bolaang Mongondow Raya

Pemilihan BPD Segera Dilaksanakan, Pendidikan dan Usia Pengaruhi Keterpilihan


24 Feb 2021 15:54 WITA·

Pemilihan BPD Segera Dilaksanakan, Pendidikan dan Usia Pengaruhi Keterpilihan Perbesar

KOTAMOBAGU, KONTRAS MEDIA – Pelaksanaan pemilihan anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) di 9 desa yang tersebar di Kecamatan Kotamobagu Timur dan Utara, digelar mulai 1-3 Maret 2021.

Adapun mekanisme penetapan calon BPD jika memperoleh suara yang sama pada proses pemilihan langsung, tertuang dalam Surat Edaran (SE) Wali Kota Kotamobagu, Tatong Bara, dengan nomor: 26/W-KK/II/2021 tertanggal 22 Februari 2021.

Keluarnya SE Wali Kota tersebut, berdasarkan peraturan daerah Kotamobagu nomor 2 tahun 2020 tentang Badan Permusyawaratan Desa Pasal 5 ayat (1) bahwa; Anggota BPD merupakan wakil dari penduduk desa berdasarkan keterwakilan wilayah dan keterwakilan perempuan yang pengisiannya dilakukan secara demokratis melalui pemilihan secara langsung atau musyawarah perwakilan.

“Persiapan terus dimatangkan, sehingga pada proses pemilihan akan berjalan dengan lancar,” ujar Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kotamobagu, Usmar Mamonto.

Berikut 3 poin Edaran Wali Kota dalam penetapan calon BPD jika memperoleh suara yang sama:

  1. Calon Anggota BPD terpilih adalah calon anggota BPD dengan suara terbanyak.
  2. Dalam hal hasil pemilihan calon BPD terpilih memperoleh suara yang sama, maka calon anggota BPD terpilih ditentukan berdasarkan tingkat pendidikan yang lebih tinggi.
  3. Dalam hal tingkat pendidikan sebagaimana dimaksud pada angka 2 masih tetap sama, maka calon anggota BPD terpilih ditentukan berdasarkan usia calon yang lebih tinggi.
Baca Berita Lainnya :  25 Petani Gula Aren di Kotamobagu Dapat Pelatihan Pengolahan Air Nira
Artikel ini telah dibaca 1 kali

blank badge-check

Penulis Berita

blank blank blank blank
Baca Lainnya

Bawaslu Bolmong Siap Kawal Netralitas ASN, TNI dan Polri di Pilkada Serentak Tahun 2024

12 September 2024 - 18:07 WITA

blank

Pj Wali Kota Abdullah Mokoginta Hadiri Operasi Pasar Murah di Desa Bungko

12 September 2024 - 14:13 WITA

blank

Peringati Hari Kontrasepsi Sedunia, Dinas PP dan KB Kotamobagu Gelar Pelayanan KB Gratis Bagi Masyarakat

12 September 2024 - 12:21 WITA

blank

Promo Pemeriksaan Golongan Darah di RSUD Kota Kotamobagu, Cek Kesehatan Anda Sekarang!

11 September 2024 - 13:41 WITA

blank

Tekan Inflasi, Pemkot Kotamobagu Jadwalkan Program Gerakan Pangan Murah, Cek di Sini!

11 September 2024 - 13:33 WITA

blank

Ini Langkah Cepat Pemkot Kotamobagu Atasi Kelangkaan Gas LPG 3 Kilogram

11 September 2024 - 13:25 WITA

blank
Trending di Kotamobagu