Wali Kota Kotamobagu, Tatong Bara, melayat ke rumah duka Almarhum Dr. Drs. Sinyo Harry Saundajang, di Jalan Temboan Nomor 69 Kelurahan Winangun II Kecamatan Malalayang Kota Manado, Rabu (17/2/2021) pagi.
Kotamobagu
Berita Terbaru Hari Ini, Menyajikan Kabar Terkini di Wilayah Kotamobagu Meliputi Berita Hukum, Politik, Pemerintahan, Pemkot Kotamobagu, Kotamobagu, Berita Harian Peristiwa Terkini
DPRD Kotamobagu Terima Kunker Sekretariat Dewan Kota Manado dan Gorontalo
Sekretariat DPRD Kota Manado dan Gorontalo, Rabu (17/02/2021), melakukan kunjungan kerja (Kunker) ke kantor DPRD Kotamobagu.
Kirim Keluhan Lewat Kinalang, Diskominfo Jamin Kerahasiaan Identitas Pelapor
Di Kotamobagu, masyarakat dapat mengirimkan keluhan terkait pelayanan publik yang dianggap belum maksimal melalui aplikasi Klinik Aspirasi dan Layanan Pengaduan (Kinalang).
APD Siswa Dianggarkan Lewat Dana BOS
Pembelajaran Tatap Muka (PTM) terbatas jenjang SD dan SMP wilayah Kotamobagu telah aktif. Alat Pelindung Diri (APD) dianggarkan melalui dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) dan tidak membebani orang tua siswa.
Lewat Virtual, Wali Kota Hadiri Paripurna Penyampaian 6 Ranperda
Wali Kota Kotamobagu, Tatong Bara, mengikuti rapat paripurna pembicaraan tingkat I penyampaian 6 Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) inisiatif DPRD Kotamobagu, Selasa (16/2/2021) malam, melalui virtual.
PTM di Kotamobagu Dilaksanakan Terbatas, Siswa Dilengkapi APD
Kegiatan belajar mengajar kembali diberlakukan di Kotamobagu. Meski demikian, Pembelajaran Tatap Muka (PTM) dilaksanakan secara terbatas, mengingat kondisi pandemi covid-19 masih berlangsung.
7 Pejabat Fungsional Auditor Kotamobagu Resmi Dilantik
Sebanyak 7 pejabat fungsional auditor Kotamobagu resmi dilantik.
Pelantikan ini dipimpin langsung Sekretaris Daerah (Sekda) Kotamobagu, Sande Dodo.
Koordinasikan Aset, Pemkot Kotamobagu Kunker ke BKD Bolmong
Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu, melakukan kunjungan kerja (Kunker) ke Badan Keuangan Daerah (BKD) Bolaang Mongondow (Bolmong), Selasa (16/02/2021).
Maret, 9 Desa di Kotamobagu Gelar Pemilihan BPD
Awal bulan Maret 2021, pemilihan anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) di Kotamobagu dimulai.
Meninggal Karena Corona, Keluarga Akan Diberi Santunan Rp15 Juta
Pasien yang meninggal akibat virus corona, covid-19, keluarganya akan diberikan santunan Rp15 juta.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
