Forum tertinggi ditingkat wilayah berhasil menetapkan tim formatur pada Muswil IX PPP
Bupati Jelaskan Kerangka Capaian Kinerja dan Upaya Pengentasan Kemiskinan di Bolmut
Di momen peringatan HUT Kabupaten Bolmut ke-14, Bupati Depri Pontoh menjelaskan tentang kerangka capaian kinerja pembanguna dan arah kebijakan yang terwujud meski dalam tekanan pandemi corona.
Ini Harapan Bupati Depri Pontoh di HUT Bolmut ke-14
Bupati Bolmut Drs. Hi. Depri Pontoh Pimpin Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) KE-14 Kabupaten Bolaang Mongondow Utara Tahun 2021 yang bertempat di lapangan Kembar Boroko, Minggu (23/5/2021).
Perayaan HUT Kabupaten Bolmut, Pemkab Siapkan Protokol Kesehatan Secara Ketat
Seperti diketahui setiap 23 Mei 2021 Pemerintah Daerah Bolaang Mongondow Utara mempunyai agenda tahunan yakni perayaan Hari Ulang Tahun Kabupaten. Namun, berbeda pada tahun ini, perayaannya pun masih berada ditengah kondisi pandemi Covid-19.
Hadiri Halal Bihalal di Desa Bolangitang 1, ini Pesan Bupati Depri Pontoh
Bupati Bolmut Depri Pontoh, menghadiri Halal Bihalal sekaligus silaturahmi dengan masyarakat di Desa Bolangitang 1, Kamis (20/5/2021).
Seleksi CPNS 2021, Bolmut Dapat 576 Kuota
Kebutuhan akan tenaga Aparatur Sipil Negara (ASN) sudah menjadi target pemerintah daerah Bolaang mongondow utara (Bolmut). Pasalnya, sesuai analisis jabatan dan analisis beban kerja Anjab-ABK Bolmut masih membutuhkan sekitar 5000-an ASN.
Masuk ke Tempat Wisata di Bolmut ini Wajib Patuhi Prokes
Di masa pandemi COVID-19 yang tak kunjung reda ini terlampau sulit mengubah kebiasaan kita yang ketika libur lebaran mengunjungi tempat-tempat wisata.
Malam Monunjulo “Budaya dan Antusias Masyarakat”
Malam kedua Laillatul Qadar atau 10 hari terakhir bulan Ramadan, saya bukan tanpa sengaja putuskan untuk jalan-jalan, seperti kebanyakan orang di kampung saya, melihat ramai tradisi malam Monunjulo atau malam pasang lampu.
Bupati Depri Pontoh Terima Kunker Dua Gubernur
Bupati Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) Depri Pontoh menerima kunjungan kerja (Kunker) Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) Olly Dondokambey, dan Gubernur Gorontalo Rusli Habibie.
Dinkes Sulut Beri Ribuan Alkes ke Bolmut
Penyekatan batas antara Provinsi Sulawesi Utara dan Gorontalo mulai diberlakukan hari ini. Rombongan Gubernur Olly Dondokambey, Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Sulut memantau segala kesiapan Pos Satgas Covid-19 di perbatasan.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.