Kasus bullying yang terjadi di kalangan anak remaja di Kotamobagu menuai sorotan dari sejumlah elemen warga.
Libatkan Advokat, DP3A Dampingi Kasus Bullying Anak di Bawah Umur
Kasus pembulian terhadap HM (17) oleh sekumpulan anak remaja yang juga masih di bawah umur, mendapat pendampingan dari Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kotamobagu.
Raih Suara Terbanyak, Jurnalis ini Terpilih jadi Anggota BPD Desa Pontodon Induk
Pemilihan anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Desa Pontodon Induk, Kecamatan Kotamobagu Utara, Rabu (3/3/2021) berjalan lancar.
Pertemuan Kepala Daerah se-BMR, Tatong Bara: PBMR Semoga Bisa Terwujud
Wali Kota Kotamobagu, Tatong Bara, terus membangun sinergitas dengan kepala-kepala daerah di wilayah Bolaang Mongondow Raya (BMR).
ASN Kotamobagu Akan Diawasi Saat Libur dan Cuti Bersama
Libur nasional dan cuti bersama tahun 2021 khusus Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu resmi ditetapkan melalui Surat Edaran, Nomor 003/Setda-KK/137/III/2021.
Enak dan Murah, Martabak Mini Buatan Nadya Mokoagow Laris Manis
Usaha kuliner atau makanan merupakan salah satu usaha yang sedang berkembang dan sangat diminati saat ini.
Cek Sekarang, Jadwal Libur dan Cuti Bersama 2021
Sekretariat Daerah Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu menerbitkan Surat Edaran, Nomor 003/Setda-KK/137/III/2021, tentang penetapan libur nasional dan cuti bersama di lingkungan Pemkot Kotamobagu.
Vaksinasi Covid-19 Bagi Nakes Kotamobagu Ditargetkan Selesai Maret ini
Dinas Kesehatan Kotamobagu menargetkan pelaksanaan vaksinasi bagi tenaga kesehatan (Nakes) Kotamobagu selesai tanggal 9 Maret 2021.
Tilang Elektronik, Diskominfo Kotamobagu Pasang 8 CCTV di Lokasi ini
Program elektronik Traffic Law Enforcemen (e-TLE) atau tilang elektronik akan segera diberlakukan di Kotamobagu.
Jam Operasional Pasar Kuliner Kotamobagu Kembali Diatur
Dalam rangka memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di Kotamobagu, Pemerintah Kotamobagu kembali memberlakukan jam operasional di kawasan pasar kuliner, Kelurahan Kotamobagu.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
