Menu

Mode Gelap

Bolaang Mongondow Raya

Ikhlas Pasambuna Nilai Hendra Tangel Mampu Jadikan KBPPP Boltim Lebih Bersinar


22 Agu 2021 19:06 WITA·


					Ikhlas Pasambuna Nilai Hendra Tangel Mampu Jadikan KBPPP Boltim Lebih Bersinar Perbesar

BOLTIM, KONTRAS MEDIA – Hendra Tangel terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Keluarga Besar Putera-puteri Polri (KBPPP) Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim).

Hendra terpilih lewat musyawarah resor (Musres), yang digelar pada Sabtu, 21 Agustus 2021.

Terpilihnya Hendra sebagai Ketua KBPP Boltim mendapat dukungan dari sejumlah pihak.

Salah satunya datang dari Plt Kepala Dinas Kominfo dyang juga Kepala Bagian Tata Pemerintahan Boltim, Ikhlas Pasambuna.

Ikhlas mengatakan, terpilihnya Hendra Tangel sebagai Ketua KBPPP Boltim tentu menjadi angin segar bagi organisasi tersebut.

Apalagi, Hendra Tangel dinilai memiliki kemampuan dan kecakapan dalam memimpin suatu organisasi.

“Dengan integritas yang ia miliki, Saya yakin KBPPP Boltim akan lebih bersinar dibawah kepemimpinan Hendra Tangel,” kata Ikhlas.

Dirinya memberikan ucapan selamat serta suport kepada Hendra Tangel dalam mengemban tugas dan tanggung jawab sebagai ketua KBPPP Boltim.

“Selamat dan sukses kepada sahabat Saya Hendra Tangel,” ucapnya.

Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Bupati Yusra Alhabsyi Beri ‘Challenge’ ke Pemuda Bolmong

12 Maret 2025 - 22:53 WITA

Satres Narkoba Polres Bolmong Tangkap Pengedar Sabu di Inobonto, Komitmen Perangi Obat Terlarang!

10 Maret 2025 - 21:49 WITA

Polres Bolmong Sita dan Musnahkan Ribuan Liter Miras dan Ratusan Butir Obat Bebas Terbatas

20 Desember 2024 - 21:56 WITA

Musnahkan Ribuan Surat Suara Rusak, Ketua KPU Boltim Sebut Itu Sesuai Regulasi

27 November 2024 - 01:57 WITA

Soal Surat Suara Rusak, Rusmin Mamonto: Sudah Diganti dan Telah Tiba di Gudang KPU Boltim

10 November 2024 - 15:07 WITA

Pj Bupati Lukman Lapadegan Tinjau Pelaksanaan Tes SKD CPNS Boltim

7 November 2024 - 20:00 WITA

Trending di Advertorial