Menu

Mode Gelap

Bolaang Mongondow Raya

Wabup Boltim Resmikan Gerai Samsat BSG


23 Agu 2021 23:16 WITA·


					Wabup Boltim Resmikan Gerai Samsat BSG Perbesar

BOLTIM, KONTRAS MEDIA – Oskar Manoppo (Oppo) Mewakili Bupati Sam Sachrul Mamonto resmikan Gerai Samsat Bank Sulut-Go (BSG) Cabang Tutuyan.

Oskar saat meresmikan Gerai Samsat itu, didampingi oleh Kepala Badan Keuangan Boltim, Ayko Mentemas bersama dengan Kepala Cabang BSG Tun. E. Sumba, pada Senin 23 Agustus 2021.

Oskar menyampaikan bahwa kegiatan tersebut ditujukan untuk memaksimalkan pelayanan kepada masyarakat yang ini membayar pajak kendaraan lebih mudah

“pembayaran secara online telah tersedia. Jadi sekarang lebih mudah melakukan transaksi pembayaran pajak kendaraan bermotor” jelas Oskar

“Kami harap bisa dimanfaatkan sebaik mungkin, terlebih di masa pandemi yang saat ini lebih dianjurkan untuk bertransaksi secara non tunai,” Oskar menambahkan.

Kepala Bank Sulut-Go Cabang Tutuyan, Tun E. Sumba, menjelaskan masyarakat lebih dimudahkan dalam menggunakan sistem online ketika melakukan pembayaran tagihan pajak kendaraan bermotor.

“Untuk membayar pajak, cukup melalui Gerai Samsat BSG. Tidak lagi dilakukan secara manual di kantor Samsat,” kata Tun. ***

Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Bupati Yusra Alhabsyi Beri ‘Challenge’ ke Pemuda Bolmong

12 Maret 2025 - 22:53 WITA

Satres Narkoba Polres Bolmong Tangkap Pengedar Sabu di Inobonto, Komitmen Perangi Obat Terlarang!

10 Maret 2025 - 21:49 WITA

Polres Bolmong Sita dan Musnahkan Ribuan Liter Miras dan Ratusan Butir Obat Bebas Terbatas

20 Desember 2024 - 21:56 WITA

Musnahkan Ribuan Surat Suara Rusak, Ketua KPU Boltim Sebut Itu Sesuai Regulasi

27 November 2024 - 01:57 WITA

Soal Surat Suara Rusak, Rusmin Mamonto: Sudah Diganti dan Telah Tiba di Gudang KPU Boltim

10 November 2024 - 15:07 WITA

Pj Bupati Lukman Lapadegan Tinjau Pelaksanaan Tes SKD CPNS Boltim

7 November 2024 - 20:00 WITA

Trending di Advertorial