Puskesmas Motoboi Kecil Lakukan Penjaringan Kesehatan Anak Sekolah Berkala
KOTAMOBAGU, KONTRAS.CO.ID – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kotamobagu melalui Tim Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Motoboi Kecil lakukan Penjaringan Kesehatan Anak Sekolah Berkala di Sekolah Dasar (SD) Negeri 1 Poyowa Besar 2 dan SLB Poyowa Besar 2. Kepala Puskesmas Motoboi Kecil, Linda…