Tegas! BKPP Kotamobagu Minta Tim Pengawas Seleksi PPPK Jaga Integritas
KONTRAS.CO.ID – Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu melalui Badan Kepegawain Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) mengingatkan tim pengawas Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk menjaga integritas. “Seleksi P3K telah dibuka sejak tanggal 27 Nivember 2022, saya terus melakukan pemantauan dan…