Pemuda Muhammadiyah Kotamobagu Menggelar Dialog Awal Tahun
kontras.co.id, KOTAMOBAGU – Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah Kota Kotamobagu, menggelar Dialog Awal Tahun, dengan tema Membaca arah baru gerakan pemuda menuju Kota Kotamobagu Berkemajuan, yang berlangsung di Balai Pertemuan Desa Kobo Kecil, Kecamatan Kotamobagu Timur, Sabtu (9/1/2022). Kegiatan diskusi tersebut…
Pemuda Muhammadiyah Kotamobagu Lakukan Penanaman Pohon di Pegunungan Molipungan
KOTAMOBAGU – Pemuda Muhammadiyah Kota Kotamobagu, menanam sebanyak 100 pohon jenis Nantu, di Area Air Terjun Pegunungan Molipungan, Desa Kobo Kecil Kecamatan Kotamobagu Timur, Minggu (28/112021). Kegiatan dengan tema Menjaga Lingkungan dan Menghijaukan Alam tersebut, dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari…