Menu

Mode Gelap

Bolaang Mongondow Raya

Tes SKD CPNS 2021 Khusus Peserta Beragama Kristen Advent Digeser, ini Jadwalnya


5 Okt 2021 16:47 WITA·


					Tes SKD CPNS 2021 Khusus Peserta Beragama Kristen Advent Digeser,  ini Jadwalnya Perbesar

KOTAMOBAGU, KONTRAS MEDIA  Panitia Seleksi (Pansel) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kota Kotamobagu, mengeluarkan surat Pengumuman tentang klarifikasi jadwal pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) khusus bagu peserta yang beragama Kristen Advent.

Hal itu tertuang dalam surat pengumuman bernomor: 20/813/PANSEL-CASN/X/2021, yang ditandatangani Sekretasi Pansel CPNS Kotamobagu, Sarida Mokoginta tanggal 4 Oktober 2021.

Anggota Pansel, Yosnandi Damopolii mengatakan, bahwa klarifikasi tersebut disampaikan melalui Admin Helpdesk dengan Call Center 0823-9633-5746, paling lambat hari Senin tanggal 4 Oktober 2021, pukul 17.00 Wita.

“Kami baru dapat surat dari BKN dan sudah berkoordinasi terkait batas waktu bagi peserta yang beragama kristen protestan untuk menyampaikan klarifikasi lewat call center. BKN kasih waktu hanya sampai hari ini,” kata Yosnandi, Senin (5/10/2021).

Kepala Bidang Pengadaan dan Pengembangan Potensi, BKPP Kotamobagu ini melanjutkan, baru satu peserta yang sudah melapor dan akan mengikuti ujian SKD.

“Jika masih ada peserta yang beragama kristen Advent yang melakukan konfirmasi lewat batas waktu yang ditentukan, tetap akan kami layani. Karena pelaporan ke BKN nanti kami lakukan malam ini sampai pukul 12 (24.00 Wita),” pungkasnya.

Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Wawali Kotamobagu Ajak Wajib Pajak Segera Laporkan SPT

13 Maret 2025 - 20:45 WITA

Kunjungi Festival Ramadan Pegadaian, Wali Kota Weny Gaib: Sangat Mendukung UMKM

13 Maret 2025 - 20:39 WITA

Gelar Tarawih Keliling, Kapolres Kotamobagu Imbau Jaga Kamtibmas dan ‘3 JAGA’

13 Maret 2025 - 20:38 WITA

Polres Kotamobagu Amankan Warga Kotobangon Akibat Penjualan LPG 3Kg di Atas HET

13 Maret 2025 - 20:37 WITA

PN Kotamobagu Jatuhkan Vonis ke 3 WNA Tiongkok atas Pelanggaran Keimigrasian

13 Maret 2025 - 13:06 WITA

Peringati Hari Ginjal Sedunia 2025, RSUD Kotamobagu Ajak Masyarakat Jaga Kesehatan Ginjal

13 Maret 2025 - 00:11 WITA

Trending di Kotamobagu