Menu

Mode Gelap

RSUD Kotamobagu Rawat Satu Pasien Covid-19


30 Nov 2021 18:22 WITA·

RSUD Kotamobagu Rawat Satu Pasien Covid-19Perbesar

KOTAMOBAGU, KONTRAS MEDIA – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kotamobagu, saat ini merawat satu pasien terkonfirmasi positif Covid-19.

Hal ini, sebagaimana diungkapkan Kepala Bagaian (Kabag) Umum, RSUD Kotamobagu, Tofan Wahyudi Simbala, saat dikonfirmasi, Senin (29/11/2021).

“Iya, kami (RSUD Kotamobagu) sedang merawat satu pasien terkonfirmasi positif Covid-19,” ujarnya.

Pasien tersebut, merupakan Bayi di bawah usia lima tahun (Balita) yang merupakan warga Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong).

“Pasien merupakan warga Kecamatan Dumoga Timur dan saat ini sedang dalam proses perawatan,” katanya.

Ia pun mengimbau, kepada seluruh masyarakat agar selalu menaati Protokol Kesehatan (Prokes) Covid-19 dalam menjalankan aktivitasnya.

“Jangan lupa mengunakan masker, menjaga jarak dan mencuci tangan,” imbaunya.

Artikel ini telah dibaca 6 kali

Baca Berita Lainnya

Peringati Hari Ginjal Sedunia 2025, RSUD Kotamobagu Ajak Masyarakat Jaga Kesehatan Ginjal

13 Maret 2025 - 00:11 WITA

Bupati Yusra Alhabsyi Beri ‘Challenge’ ke Pemuda Bolmong

12 Maret 2025 - 22:53 WITA

Wali Kota Weny Gaib Hadiri Rakor Bersama Gubernur Sulut

12 Maret 2025 - 22:46 WITA

Bulan Ramadhan, Pelayanan Poliklinik RSUD Kotamobagu Tetap Dibuka, Cek di Sini Jadwal Lengkapnya

11 Maret 2025 - 23:01 WITA

Gubernur Sulut Yulius Selvanus Tawarkan Expor Minyak Nilam ke Rumania

11 Maret 2025 - 22:39 WITA

Membanggakan! Kotamobagu Posisi Runner Up dalam Indeks Daya Saing Daerah Provinsi Sulut

11 Maret 2025 - 22:30 WITA

Trending diKotamobagu