Menu

Mode Gelap

Kotamobagu

Peluang Bisnis, Pemuda Moyag ini Buka Percetakan Undangan


12 Mar 2021 13:42 WITA·


					Peluang Bisnis, Pemuda Moyag ini Buka Percetakan Undangan Perbesar

KOTAMOBAGU, KONTRAS MEDIA – Berbisnis tanpa batas. Itulah yang diungkapkan Sumantri Ismail, pemuda asal Desa Moyag, Kecamatan Kotamobagu Timur. Dimana, menjadi pebisnis dalam usaha kecil menengah (UKM) merupakan hal yang ia segani.

Nyatanya, pemuda yang juga merupakan Wartawan di salah satu media cyber di Bolmong Raya ini, memanfaatkan potensi yang ada pada dirnya untuk meraup pundi-pundi rupiah lewat usaha yang terbilang kecil.

Usaha tersebut adalah pecetakan undangan. Dengan mengandalkan aplikasi photoshop dan keahliannya dalam mengelola aplikasi tersebut, ia mulai melakukan percetakan undangan sejak tahun 2020.

“Kebetulan saya punya alat dan sedikit keahlian dalam mendesain undangan. Dari situlah saya manfaatkan peluang dan potensi yang ada untuk menambah penghasilan,” kata Sumantri.

Lanjutnya, untuk harga setiap undangan itu bervariasi.

“Untuk harga itu sesuai ukuran. Mulai dari Rp3.000 per lembar undangan hingga Rp10.000. untuk pemesanan harus, diatas 100 pcs,” ungkap Sumantri yang juga berbisnis kedai kopi ini.

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Wawali Kotamobagu Ajak Wajib Pajak Segera Laporkan SPT

13 Maret 2025 - 20:45 WITA

Kunjungi Festival Ramadan Pegadaian, Wali Kota Weny Gaib: Sangat Mendukung UMKM

13 Maret 2025 - 20:39 WITA

Gelar Tarawih Keliling, Kapolres Kotamobagu Imbau Jaga Kamtibmas dan ‘3 JAGA’

13 Maret 2025 - 20:38 WITA

Polres Kotamobagu Amankan Warga Kotobangon Akibat Penjualan LPG 3Kg di Atas HET

13 Maret 2025 - 20:37 WITA

PN Kotamobagu Jatuhkan Vonis ke 3 WNA Tiongkok atas Pelanggaran Keimigrasian

13 Maret 2025 - 13:06 WITA

Peringati Hari Ginjal Sedunia 2025, RSUD Kotamobagu Ajak Masyarakat Jaga Kesehatan Ginjal

13 Maret 2025 - 00:11 WITA

Trending di Kotamobagu