Menu

Mode Gelap

Kotamobagu

Lewat Virtual, Tatong Bara Teken MoU dengan Kemenkes Soal Pendayagunaan Dokter Spesialis


18 Nov 2020 20:34 WITA·


					Lewat Virtual, Tatong Bara Teken MoU dengan Kemenkes Soal Pendayagunaan Dokter Spesialis Perbesar

KOTAMOBAGU, KONTRAS MEDIA – Walikota Kotamobagu Tatong Bara melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) tentang pendayagunaan dokter spesialis – subspesialis dan dokter gigi spesialis.

Dirut Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Kotamobagu, dr. Eka Budiyanti mengatakan, penandatanganan nota kesepahaman tersebut digelar secara virtual antara Kementerian Kesehatan (Kemenkes) dengan beberapa pemerintah daerah se-Indonesia, salah satunya Kotamobagu.

“Tujuannya guna pemenuhan dan pemerataan dokter spesialis untuk memenuhi kebutuhan masyarakat akan pelayanan spesialitik yang berkualitas di RSUD Kotamobagu,” ungkap Eka.

Diketahui, penandatanganan nota kesepahaman juga diikuti pemerintah daerah dari wilayahnya masing-masing melalui virtual. Untuk pihak Kementerian Kesehatan RI sendiri diwakili Kepala Pusat Perencanaan dan Pendayagunaan SDM kesehatan, dr. Maxi R. Rondonuwu, DHSM, MARS.

Artikel ini telah dibaca 11 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Peringati Hari Ginjal Sedunia 2025, RSUD Kotamobagu Ajak Masyarakat Jaga Kesehatan Ginjal

13 Maret 2025 - 00:11 WITA

Wali Kota Weny Gaib Hadiri Rakor Bersama Gubernur Sulut

12 Maret 2025 - 22:46 WITA

Bulan Ramadhan, Pelayanan Poliklinik RSUD Kotamobagu Tetap Dibuka, Cek di Sini Jadwal Lengkapnya

11 Maret 2025 - 23:01 WITA

Gubernur Sulut Yulius Selvanus Tawarkan Expor Minyak Nilam ke Rumania

11 Maret 2025 - 22:39 WITA

Membanggakan! Kotamobagu Posisi Runner Up dalam Indeks Daya Saing Daerah Provinsi Sulut

11 Maret 2025 - 22:30 WITA

Cek Kesiapan Armada Pengangkut Sampah, Wali Kota Weny Gaib dan Wawali Rendy Mangkat Kunjungi DLH Kotamobagu

11 Maret 2025 - 22:04 WITA

Trending di Kotamobagu