Menu

Mode Gelap

Laporan Keuangan Desa di Kotamobagu Akan Diaudit


12 Okt 2020 22:34 WITA·

Laporan Keuangan Desa di Kotamobagu Akan DiauditPerbesar

KOTAMOBAGU, KONTRAS MEDIA – Inspektorat daerah Kotamobagu akan mengaudit pengelolaan Dana Desa (Dandes) dan Alokasi Dana Desa (ADD) bagi seluruh desa di Kotamobagu.

“Audit direncanakan akan dilaksanakan akhir Oktober ini,” ungkap Kepala Inspektorat Kotamobagu, Sair Lentang.

Lentang menjelaskan, 15 desa yang ada, hanya 6 desa yang akan diaudit seluruh laporan keuangan yang dianggarkan tahun 2020.

”Rencana di 6 desa. 1 kecamatan, 2 desa sebagai sampel,” jelasnya.

Meski begitu, ia belum menyebut 6 desa yang akan diaudit. Alasannya, karena masih akan didiskusikan dengan tim auditor yang akan turun di desa tersebut.

”Kalau audit  minimal 7 hari. Sementara desa yang akan dijadikan sampel
masih akan didiskusikan dengan tim,” katanya.

Dirinya mengingatkan, agar Kepala Desa dapat menyiapkan semua dokumen yang akan diaudit Inspektorat. ”Nanti disiapkan dokumen terkait,” tandasnya. (Jcn)

Artikel ini telah dibaca 7 kali

Baca Berita Lainnya

Peringati Hari Ginjal Sedunia 2025, RSUD Kotamobagu Ajak Masyarakat Jaga Kesehatan Ginjal

13 Maret 2025 - 00:11 WITA

Wali Kota Weny Gaib Hadiri Rakor Bersama Gubernur Sulut

12 Maret 2025 - 22:46 WITA

Bulan Ramadhan, Pelayanan Poliklinik RSUD Kotamobagu Tetap Dibuka, Cek di Sini Jadwal Lengkapnya

11 Maret 2025 - 23:01 WITA

Gubernur Sulut Yulius Selvanus Tawarkan Expor Minyak Nilam ke Rumania

11 Maret 2025 - 22:39 WITA

Membanggakan! Kotamobagu Posisi Runner Up dalam Indeks Daya Saing Daerah Provinsi Sulut

11 Maret 2025 - 22:30 WITA

Cek Kesiapan Armada Pengangkut Sampah, Wali Kota Weny Gaib dan Wawali Rendy Mangkat Kunjungi DLH Kotamobagu

11 Maret 2025 - 22:04 WITA

Trending diKotamobagu