Menu

Mode Gelap

Klinik Kulit Kelamin Dibuka di RSUD Kotamobagu, Simak Tanggal Pelayanannya


4 Jul 2023 21:10 WITAยท

Klinik Kulit Kelamin Dibuka di RSUD Kotamobagu, Simak Tanggal PelayanannyaPerbesar

KONTRAS.CO.ID – Pemerintah Kotamobagu (Pemkot) Rumah Sakit Umun Daerah (RSUD) Kotamobagu kembali membuka pelayanan klinik kulit dan kelamin pada Senin tanggal 7 Agustus 2023.

Pantauan media ini, bahwa pada tanggal 4 Juli 2023 s/d 5 Agustus 2023 belum ada Pelayanan Klinik Kulit dan Kelamin di RSUD Kota Kotamobagu.

Di ketahui, RSUD Kotamobagu adalah rumah sakit umum daerah milik Pemerintah dan merupakan salah satu rumah sakit tipe C yang terletak di wilayah Kota Kotamobagu, Sulawesi Utara.

Rumah sakit ini memberikan pelayanan di bidang kesehatan yang didukung oleh layanan dokter spesialis serta ditunjang dengan fasilitas medis lainnya. Selain itu, RSUD Kotamobagu juga sebagai rumah sakit rujukan dari faskes tingkat 1, seperti puskesmas atau klinik.

Artikel ini telah dibaca 36 kali

Baca Berita Lainnya

Peringati Hari Ginjal Sedunia 2025, RSUD Kotamobagu Ajak Masyarakat Jaga Kesehatan Ginjal

13 Maret 2025 - 00:11 WITA

Wali Kota Weny Gaib Hadiri Rakor Bersama Gubernur Sulut

12 Maret 2025 - 22:46 WITA

Bulan Ramadhan, Pelayanan Poliklinik RSUD Kotamobagu Tetap Dibuka, Cek di Sini Jadwal Lengkapnya

11 Maret 2025 - 23:01 WITA

Gubernur Sulut Yulius Selvanus Tawarkan Expor Minyak Nilam ke Rumania

11 Maret 2025 - 22:39 WITA

Membanggakan! Kotamobagu Posisi Runner Up dalam Indeks Daya Saing Daerah Provinsi Sulut

11 Maret 2025 - 22:30 WITA

Cek Kesiapan Armada Pengangkut Sampah, Wali Kota Weny Gaib dan Wawali Rendy Mangkat Kunjungi DLH Kotamobagu

11 Maret 2025 - 22:04 WITA

Trending diKotamobagu