Menu

Mode Gelap

Bimtek Penyusunan Masterplan Smart City Kotamobagu Masuk Tahap III, ini yang Dibahas


28 Agu 2023 16:31 WITA·

Bimtek Penyusunan Masterplan Smart City Kotamobagu Masuk Tahap III, ini yang DibahasPerbesar

KONTRAS.CO.ID – Pemerintah Kotamobagu (Pemkot) melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) menggelar Bimbingan Teknis penyusunan Masterplan Smart City tahap ke III, Senin, 28 Agustus 2023.

Dalam bimtek ini, turut dihadiri para pemateri dari Kementrian Kominfo pusat Mila Karmila, para peserta OPD, perwakilan sangadi/lurah se kotamobagu, dan perwakilan Akademisi di Kotamobagu.

Kepala Diskominfo Moh Fahri Damopolii melalui Kabid Penyelenggaraan E-government Uswan Daun menjelaskan, bimtek hari ini masih dalam lanjutan bimtek tahap II beberapa waktu lalu.

“Kegiatan hari ini di awali dengan, Pemaparan dan Diskusi Draft Awal Masterplan Smart City (Roadmap implementasi Program Pembangunan Smart City), Jangka Pendek Tahun (2023-2024) dan Jangka Menengah 5 Tahun (2023-2028) serta tujuan dan Sasaran Indikator Keberhasilan Pelaksana Kerjasama,”ujarnya.

Uswan mengatakan, selanjutnya pembiayaan monitoring dan evaluasi Draft Awal Masterplan Smart City (Roadmap Implementasi Program Pembangunan Smart City) Jangka Pendek Tahun (2023-2034) dan Jangka Menengah 5 Tahun (2023-2028) serta tujuan dan sasaran Indikator Keberhasilan, pelaksana Kerjasama monitoring dan evaluasi timeline.

“Pemaparan dan Diskusi, koordinasi dan Konsultasi Pelaksanaan Program Quick Win (1/2), koordinasi dan Konsultasi Pelaksanaan Program Quick Win (2/2). Kegiatan bimtek berjalan selama dua hari yakni 28 hingga 29 Agustus 2023, dan semoga bimtek dapat berjalan dengan baik sampai dengan pelaksanaan hari ke dua,” ungkapnya.

Artikel ini telah dibaca 5 kali

Baca Berita Lainnya

Wali Kota Weny Gaib Hadiri Rakor Bersama Gubernur Sulut

12 Maret 2025 - 22:46 WITA

Bulan Ramadhan, Pelayanan Poliklinik RSUD Kotamobagu Tetap Dibuka, Cek di Sini Jadwal Lengkapnya

11 Maret 2025 - 23:01 WITA

Gubernur Sulut Yulius Selvanus Tawarkan Expor Minyak Nilam ke Rumania

11 Maret 2025 - 22:39 WITA

Membanggakan! Kotamobagu Posisi Runner Up dalam Indeks Daya Saing Daerah Provinsi Sulut

11 Maret 2025 - 22:30 WITA

Cek Kesiapan Armada Pengangkut Sampah, Wali Kota Weny Gaib dan Wawali Rendy Mangkat Kunjungi DLH Kotamobagu

11 Maret 2025 - 22:04 WITA

RSUD Kotamobagu Siap Sukseskan Visi-Misi Wali Kota Weny Gaib dan Wawali Rendy Mangkat

10 Maret 2025 - 22:01 WITA

Trending diKotamobagu