Menu

Mode Gelap

Kotamobagu

Jelang HUT RI Ke-78, Paskibraka Kotamobagu Digembleng Penuh, Anas: Sejak 15 Juli Pelatihan Full


17 Jul 2023 13:15 WITAยท


					Jelang HUT RI Ke-78, Paskibraka Kotamobagu Digembleng Penuh, Anas: Sejak 15 Juli Pelatihan Full Perbesar

KONTRAS.CO.ID – Menjelang Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) Ke-78, pada 17 Agustus 2023, seluruh anggota Paskibraka Kotamobagu menjalani proses pelatihan secara penuh.

Pelatihan Paskibraka Kotamobagu kini terus dimaksimalkan dan ditingkatkan.

Menurut Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kotamobagu, Anas Tungkagi, pelatihan Paskibraka ini dilakukan secara penuh.

Itu sejak tanggal 15 Juli, porsi latihan kata Anas dua kali lipat dari sebelumnya.

“HUT RI memang sudah sangat dekat, sehingga kita maksimalkan pelatihan Paskibraka,” katanya.

Lanjut Anas, pelatihan penuh akan dilaksanakan hingga tanggl 3 Agustus mendatang.

“Setelah pelatihan di lapangan, para anggota Paskibraka akan menjalani diklat untuk menjadi duta Pancasila,” ujarnya.

Ditanya soal lokasi karantina, Anas mengungkapkan jika sama seperti tahun sebelumnya, yakni di Hotel Sutanraja Kotamobagu.

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Peringati Hari Ginjal Sedunia 2025, RSUD Kotamobagu Ajak Masyarakat Jaga Kesehatan Ginjal

13 Maret 2025 - 00:11 WITA

Wali Kota Weny Gaib Hadiri Rakor Bersama Gubernur Sulut

12 Maret 2025 - 22:46 WITA

Bulan Ramadhan, Pelayanan Poliklinik RSUD Kotamobagu Tetap Dibuka, Cek di Sini Jadwal Lengkapnya

11 Maret 2025 - 23:01 WITA

Gubernur Sulut Yulius Selvanus Tawarkan Expor Minyak Nilam ke Rumania

11 Maret 2025 - 22:39 WITA

Membanggakan! Kotamobagu Posisi Runner Up dalam Indeks Daya Saing Daerah Provinsi Sulut

11 Maret 2025 - 22:30 WITA

Cek Kesiapan Armada Pengangkut Sampah, Wali Kota Weny Gaib dan Wawali Rendy Mangkat Kunjungi DLH Kotamobagu

11 Maret 2025 - 22:04 WITA

Trending di Kotamobagu